RUMAH STUDI JAWA MAKARADHVAJA

Kelembagaan

Tanggal Berdiri                           : 25 Januari 2021

Jumlah Anggota                          : 15

Jenis Kebudayaan

Nama Kelompok Kesenian       : Adat Tradisi

Nama Kesenian                          : Upacara Adat

Data Kelompok Kebudayaan

Nama Ketua                                : RADITYO KRISHARTANTO

Alamat Sekretariat

Nama Jalan

:

Gang Empu Sindok RT 11, RW 03

Kelurahan

:

PANDEYAN

Kecamatan

:

UMBULHARJO

 

 

 

Lembaga rumah studi Jawa MAKARADHVAJA mempunyai tujuan melestarikan, meneliti, mengembangkan, dan mengabdikan hasil riset serta studi tentang nilai-nilai peradaban Jawa masa lampau, kini, dan masa mendatang untuk pengetahuan dan kesejahteraan masyarakat.

Selain itu, MAKARADHVAJA mempunyai tujuan meningkatkan kemampuan dan pengetahuan masyarakat melalui karya seni sastra, seni pertunjukan, seni rupa, dan seni audio visual.

Untuk mencapai tujuan, lembaga Rumah Studi Jawa MAKARADHVAJA menyelenggarakan berbagai usaha-usaha yang terkait dengan hasil penelitian di antaranya:

  1. Seni pertunjukan di antaranya seni tari, seni musik, teater, dan wayang.
  2. Seni rupa di antaranya seni lukis, grafis, patung, dan kriya.
  3. Seni sastra di antaranya sastra Jawa kuno, sastra Jawa klasik, dan sastra Jawa modern
  4. Seni audio visual di antaranya film, televisi, dan multimedia.

 

Foto-foto kegiatan