Macapat Tatag Teteg Tutug: Lantunkan Tembang Harapan Untuk Lestarinya Budaya Jogja
Senin hingga Rabu (29 - 31) Mei 2023, selama 3 (tiga) hari digelar pertunjukan Macapat Tatag Teteg Tutug di Hall Phytagoras Taman Pintar Yogyakarta. Agenda ini seiring dengan perayaan HUT ...